Sunday 10 January 2021

Tujuan Pembelajaran tentang Pengaruh Kemajuan Iptek terhadap NKRI

 Indikator Pencapaian Kompetensi 

1) Menerima pengaruh kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi dengan tetap memegang nilai-nilai Ketuhanan Yang Maha Esa. 

2) Menunjukan sikap positif terhadap pengaruh kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi dengan tetap memegang nilai-nilai Ketuhanan Yang Maha Esa. 

3) Memiliki tanggung jawab dalam menyikapi pengaruh kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika. 

4) Bertanggung jawab dalam menyikapi pengaruh kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika 

5) Mengidentifi kasi pengaruh positif kemajuan iptek dalam aspek politik. 

6) Mengidentifi kasi pengaruh positif kemajuan iptek dalam aspek ekonomi. 

7) Mengidentifi kasi pengaruh positif kemajuan iptek dalam aspek sosial budaya. 

8) Mengidentifi kasi pengaruh positif kemajuan iptek dalam pertahanan keamanan. 

9) Menalar hasil identifi kasi pengaruh kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi terhadap negara dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika. 

10) Mempresentasikan hasil identifi kasi pengaruh kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi terhadap negara dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika.

0 komentar: